Minggu, 14 Oktober 2012 Comments

Cerita Tentang Hati

Lupakanlah segala perjalanan terjal di waktu kemarin Bila beberapa simpangan tak lagi berbentuk dan berwarna Toh mentari pagi pun akan lepas membentuk lembayung petang Demikian hidup mesti terus berganti seurut pola waktu. Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE ...
Read More »»  
Rabu, 10 Oktober 2012 Comments

Daftar Isi Blog Kotak Cermin

function getYpipeTL(feed) { document.write(''); var i; for (i = 0; i feed.count ; i++) { var href = "'" + feed.value.items[i].link + "'"; var pTitle = feed.value.items[i].title; var pComment = " \(" + feed.value.items[i].commentcount + " comments\)"; var pList = "" + "' + pTitle; document.write(pList); document.write(pComment); //to remove comment count delete this line document.write(' '); } document.write(' '); ...
Read More »»  
Selasa, 09 Oktober 2012 Comments

Memoar Dua Hati - When September End

We are sorry for this ...
Read More »»  
Selasa, 09 Oktober 2012 Comments

Sebuah Catatan Hati

Suatu kelak ketika kita tak lagi di sini Aku akan menulis beberapa bagian kisah kita Tentang parasmu dan keelokan purnama suatu malam. Mungkin demikian seisi jiwamu akan tetap hidup Memberi terang di sisa jalan kepulangan, Hingga tiba ketika tangan berhenti memoles kata-kata Dan hati tak lagi mengingat senyummu juga hari-hari semasa kita...
Read More »»  
Senin, 08 Oktober 2012 Comments

Kepada Cahaya...

Malam hampir pasti merapat Maukah kau berbagi sedikit terangmu? Di sini gelap dan senyap Tak ada lilin dan teman terang yang lain Hujan masih trus mengguyur lebat Aku lupa, malam ini jadwal pemadaman bergilir di kampungku Maukah kau berbagi sedikit terangmu?                       ...
Read More »»  
Rabu, 26 September 2012 Comments

Gadis Bermata Biru

Kau pasti sudah mati bila tidak segera aku cegah tindakan nekatmu kala itu. Dua hari selepas malam yang paling pahit itu, kau mengajakku minum kopi di Pavilion Café. Sebagai balas budi, begitu isi pesan terakhirmu via telepon sebelum kita bersua.          “Terima kasih telah menolongku” ujarmu...
Read More »»  
Rabu, 26 September 2012 Comments

Bienvenue à Paris

Diantara angan dan kenyataan, kau kirimkan sepasang bayangan kerinduan untukku; sepucuk surat dan setengah jiwa kesepian yang hidup dalam kata-katamu. "Halo manusia ikan, apa kabarmu di kota para bintang?" sapamu di awal surat.  Aku jadi mengingatmu bila malam tiba. Bayanganmu seperti  tepat berada di bawah terang purnama. Maaf...
Read More »»  
 
;